kelas pertamaku di UU (ini singkatan dari Utrecht University atau Universiteit Utrecht) bener-bener merupakan tantangan, selain kendala bahasa yang emang bukan bahasa ibu sendiri, materi yang diberikanpun sedikit(banyak) berbeda dengan apa yang pernah dipelajari waktu s1 dulu, ya ada semacam loncatan materi, jadinya aku cuma bengong n bingung...
untungnya advisornya baik, dia bilang" you don't have to understand everything, you just have to know the whole idea" yaaaa...sama sajaaaa....
tapi lama-lama emang jadi terbiasa (terbiasa gak ngerti maksudnya hehehehe....)
3 courses yang kuambil semester ini mudah2an bisa terlampaui....amin